KESATUAN DALAM RANGKA SERAH TERIMA JABATAN KAPOLSEK CILINCING

Laporan Jurnalis : Gito Richardo

Jakarta Utara – Celincing -posberitanasional.com, Jumat, tangga l 10 September 2021 Pukul 10.00 Wib telah berlangsung Giat Laporan Kesatuan dalam rangka serah terima jabatan Kapolsek Cilincing di Ruang Wira Surya Cendekia Kantor Polsek Cilincing Jakarta Utara.

Hadir dalam kegiatan :
1. Kompol. Robinson Manurung, SH (Kapolsek Cilincing Baru)
2. Kompol H. Slamet. R, SH, MM (Kapolsek Cilincing Lama)
3. Wakapolsek Cilincing AKP. Hariyanto SH
4. Para Kanit, Para Panit dan Kasie Sek Cilincing
5. Para Kapolsubsektor dan Bhabinkamtibmas

1. Kompol H. Slamet. R, SH, MM Ketika Ditemui Awak Media Posberitanasional.com, Mengatakan,
– Tolong rekan² berikan dukungan kepada Kapolsek Yang Baru dalam kedinasan.
– Untuk Vaksinasi Pencapaian sudah mencapai 60%
– Untuk kondisi Hartantibmas paling menonjol seperti Tawuran dan Curanmor
– Untuk Warga sekitar Polsek Cilincing kebanyakan Para Nelayan
– Wilayah Cilincing ada banyak Kontainer² menyebabkan terdapat titik² kemacetan.
– Ada beberapa permasalahan sengketa Pertanahan masih dalam penanganan dalam penyelesaiannya.
– Mohon dukungannya Kepada Kapolsek Yang baru dengan bekerja secara profesional dan Loyalitas dalam bekerja.
– Mohon maaf apabila ada tutur kata yang kurang berkenan, sekaligus ingin mengucapkan salam perpisahan untuk pamit kepada rekan² yang sudah membantu saya dalam pelaksanaan tugas selama menjadi Kapolsek Cilincing.

2. Kompol. Robinson Manurung, SH :
Assalamualaikum, Yang saya hormati Sahabat dan Rekan²,.
– Kedepannya tolong laksanakan sesuai dengan tugasnya dan tanggung jawabnya masing².
– Saya yakin dan percaya kita bisa saling bekerjasama dalam melaksanakan tugas² rutin.
– Mudah² kita selalu diberikan kesehatan untuk dapat melaksanakan tugas dengan maksimal.
– Silahkan di Simpan no hp saya di nomer :
081315510808 dan 087878070808
– Tolong rekan² jaga kesehatan agar tetap dalam kondisi prima dan baik
– jangan sampai ada di antara kita menyalah gunakan Narkoba tolong saling mengingatkan masing² rekan Dilapangan.