Rumah Makan Kapau Nusantara Akan Segera Dibuka Dengan Konsep New Normal

Laporan Jurnalis Ibrahim

Posberitanasional.com, 07/6/2020, PANGKALPINANG – Masih dibulan Syawal keluarga besar Rumah Makan Kapau Nusantara Mengucapkan minal Aidin walfaidzin mohon maaf lahir dan batin, selamat hari raya Idul Fitri 1441 Hijriyah, bagi pelanggang maupun para pengunjung yang selama ini menanti dan merindukan menu-menu masakan Rumah Makan Kapau kini akan segara hadir melayani dan akan dibuka pada tanggal 8 Juni 2020, Dengan Konsep “New normal”, sesuai dengan protokol kesehatan WHO terhadap virus covid 19. Minggu (07/6).

Dengan memberikan kenyamanan terhadap para pelanggan, tempat dan kebersihan Kapau Nusantara akan selalu terjaga.

Untuk sarana dan prasarana Kapau Nusantara sekalas bintang lima namun harga tetap standar kaki lima.

Menu masakan padang Kapau Nusantara dan Palembang memiliki citra rasa yang khas higenis ,fresh dan halal dan dengan bumbu – bumbu masakan khas original dan tanpa bahan pengawet.

Koki pegawai Kapau Nusantara memiliki keahlian yang khusus dan profesional sehingga dapat memberikan pelayanan yang terbaik kepada pelanggan.

Kapau Nusantara juga memberikan pelayanan pesan antar ditempat dan pelanggan dapat memesan dengan Via telepon dan wa dengan no WhatsApp : 08127809553 Telp : 0717 438838
Dengan alamat Kapau Nusantara Jl. A. Yani dalam pasar pagi Pangkalpinang.